Strategi Meningkatkan Budaya Literasi MelaluiProject Pembuatan Blog Pribadi Pada
Peserta Didik Kelas IX MTs Negeri 2 Rembang
Tahun Pelajaran 2024/2025
(Karya Inovasi Pembelajaran Guru)
Oleh : Slamet Winarto, S.Pd
NIP 197012062022211005
ABSTRAK
Penulisan artikel karya inovasi ini
memfokuskan pada upaya meningkatkan budaya literasi menulis peserta didik selanjutnya
hasil karya tulisan peserta didik tersebut akan dimuat dalam suatu project
pembuatan Blog. Pada project pembuatan Blog tersebut penulis telah menentukan
sub-indikator untuk melihat sejauh mana ketercapaian project ini terhadap
kemampuan literasi menulis peserta didik.
Berdasarkan data hasil aplikasi praktis
dan analisis data maka simpulan penugasan project pembuatan Blog untuk meningkatkan
budaya literasi menulis peserta didik. Peningkatan rata-rata motivasi literasi
menulis pada peserta didik kelas IX MTs Negeri 2 Rembang sebesar 7,3 dari 10,0
pada waktu sebelum penugasan project pembuatan blog menjadi 17,3 pada waktu
setelah penugasan project pembuatan blog. Berdasarkan data tersebut maka
indikator peningkatan budaya literasi menulis pada peserta didik kelas IX MTs Negeri 2 Rembang dinyatakan
tercapai.
Kata
Kunci: Project Blog, Literasi, Strategi
Selengkapnya Unduh File Karya Inovasi.pdf
Strategi Meningkatkan Budaya Literasi Melalui Project Pembuatan Blog Pribadi Pada Peserta Didik Kelas IX MTs Negeri 2 Rembang (UNDUH)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar